Jumat, 30 Juli 2021

Para Donator Peduli Covid-19

1. Bill and Mellinda Gates Foundation menyumbang USD10 setara Rp 137.253.000.000 untuk urusan covid.

2. Jack Ma pendiri Alibaba menjanjikan akan mengembangkan vaksin coronavirus melalui Jack Ma Foundation dengan nilai USD 14juta setara  Rp 192.154.200.000

3. Miliarder lain di Tiongkok seperti Robin (pendiri Baidu), Ma Huateng (pendiri Tencent) dan Zhang Yiming (pendiri Tik Tok), bersama-sama menjanjikan sumbangan sebesar USD 115 juta setara Rp 1.578.409.500.000 (sekitar Rp 1,5T lebih).

4. Perusahaan multinasional lain di Amerika Serikat dan Eropa seperti Microsoft, Dell, L'Oreal, dan Cargill juga saweran mengumpulkan uang sumbangan yang jumlahnya sekitar USD 1,4 juta setara dengan Rp 19.215.420.000.

5. Sekelompok anak-cucu alm Engkong Akidi Tio suku Tionghoa asal Langsa menyumbang Rp 2T hanya untuk Pemprov Sumsel saja untuk memerangi Covid19 di Sumsel. Selama pandemi C19, entah sudah berapa puluh ribu keluarga terdampak Covid19 di Sumatra mulai dari Aceh sampai Sumbagsel di P.Sumatra yg sudah mereka sumbang sembako, uang tunai, dan makanan tambahan, tanpa publikasi apa pun! Padahal mereka masuk daftar 100 Orang Terkaya Indonesia saja tidak pernah!

6. Agnes Mo bikin klinik vaksinasi gratis lengkap termasuk IGD dan shelter darurat bagi isomaners

7. Samator Gas menyumbang 500 ribu ton oksigen

8. Sinar Mas Grup menyumbang 1.200 ton oksigen

9. Sekelompok pengusaha Tionghoa Jakarta bikin kompleks bertenda sangat luas dinamai Stasion Gas Oksigen, seribu orang sekaligus bisa dialiri oksigen

10. Sebuah komunitas Tionghoa di Jakarta membangun krematorium dgn pelayanan kremasi gratis kapasitas 20 jenasah per hari...

Di mana kiprah Kalla Group, Chaerul Tanjung Group (CT Corporations), Bakrie Group, clan Habibie, clan Cendana, para ustadz kaya raya spt Yusuf Mansyur, A'a Gym, teman² Mohammad Rizieq Shihab yang kaya raya, teman² Amien Rais yang kaya raya sampai² mampu menyewakan pesawat Boeing 737-300 selama kampanye pilpres, dan semua orang yang selama ini teriak² nyinyir Aseng, Aseng kepada kaum Tionghoa? Di mana mereka semua dan apa sumbangsih mereka untuk memerangi Covid-19!???

Tidak ada komentar:

Posting Komentar