08 Agustus 2021
Bacaan Hari ini:
1 Korintus 9:25
π "Tiap-tiap orang yang turut mengambil bagian dalam pertandingan, menguasai dirinya dalam segala hal.
π Mereka berbuat demikian untuk memperoleh suatu mahkota yang fana,
π tetapi kita untuk memperoleh suatu mahkota yang abadi."
------------
π Quarterback National Football League (NFL), Tom Brady meraih gelar ketujuhnya tahun ini sebagai pemain tertua yang tampil di Super Bowl (pertandingan final American Football).
π Bagaimana dia bisa begitu mahir di bidangnya?
π Ada sederet daftar yang dilakukan oleh Brady untuk tetap dalam performa puncaknya secara
π mental,
π fisik, dan
π emosional.
π Salah satunya, minum 600 ml air segera setelah dia bangun pagi setiap hari.
==> Kebiasaan sehatnya ini pun membuahkan hasil.
✍️ Anda tumbuh ketika Anda mengembangkan kebiasaan baik.
π Ini juga berlaku bagi semua area kehidupan Anda,
==> termasuk dalam pertumbuhan rohani Anda.
✍️ Ketika Anda membangun kebiasaan baik dalam hidup,
π Anda akan memiliki karakter yang baik.
✍️ Bila Anda memiliki karakter yang baik, maka
π Anda akan memiliki masa depan yang gemilang.
⭐ Karakter Anda adalah jumlah keseluruhan dari kebiasaan-kebiasaan Anda.
π‘ Alkitab berkata, "Jikalau kamu tahu semua ini,
πΉ maka berbahagialah kamu, jika kamu melakukannya." (Yohanes 13:17).
✍️ Anda tidak mendapatkan berkat Tuhan
==> hanya dengan tahu hal yang benar buat dilakukan.
✍️ Anda mendapatkan berkat Tuhan
==> karena melakukan hal yang benar dan
==> menjadikannya sebagai kebiasaan dalam hidup Anda.
π Bagaimana caranya membangun kebiasaan baik?
✍️ Melalui pengulangan dan latihan.
π Studi demi studi menunjukkan bahwa Anda harus melakukan sesuatu—baik itu
π olahraga,
π diet, atau
π kebiasaan rohani—
π setiap hari selama enam minggu
==> sebelum itu terbentuk menjadi sebuah kebiasaan.
π Belajar beberapa hari lalu absen satu hari dan
==> kemudian mengulangi pola yang sama berulang kali
π itu ibaratnya menggulung seutas tali dan kemudian menjatuhkannya.
✍️ Setiap kali Anda melewatkan satu hari belajar Alkitab,
==> Anda terus kehilangan yang sudah Anda peroleh.
✍️ Anda harus mengembangkan kebiasaan ==> dalam hidup Anda seumur hidup Anda
==> untuk membantu Anda tumbuh dewasa dan menjadi kuat.
✍️ Orang-orang yang sukses
==> hanyalah orang-orang biasa yang memutuskan* untuk
π berkomitmen mengembangkan dan
π melakukan kebiasaan baik sepanjang hidup mereka.
✍️ Anda menentukan kebiasaan Anda, dan
π kebiasaan Anda menentukan Anda.
π "Tiap-tiap orang yang turut mengambil bagian dalam pertandingan, menguasai dirinya dalam segala hal.
π Mereka berbuat demikian untuk memperoleh suatu mahkota yang fana,
π tetapi kita untuk memperoleh suatu mahkota yang abadi."
π (1 Korintus 9:25).
Renungkan hal ini:
- Tahun ini, bagaimana Anda ingin tumbuh secara rohani? Apa yang harus Anda lakukan untuk bisa meraihnya? Tuliskan rencana langkah demi langkah untuk membuat Anda tetap pada jalurnya.
- Terlalu sering kita menetapkan tujuan dengan jangka waktu atau harapan yang tidak realistis. Anda tidak harus menyelesaikan segalanya minggu ini! Apa satu hal kecil yang dapat Anda lakukan setiap hari yang, seiring waktu, akan membuat satu perbedaan dalam pertumbuhan rohani Anda?
- Bagaimana bantuan dari sesama orang Kristen membantu Anda untuk tumbuh secara rohani dan dalam setiap bidang kehidupan Anda lainnya?
Bacaan Alkitab Setahun :
Mazmur 72-73; Roma 9:1-15
________________
Kebiasaan baik yang Anda bangun dalam kehidupan rohani Anda akan terbayar di sorga kekal.
(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
==========
Your Habits Determine Your Spiritual Growth
By Rick Warren
"Everyone who competes in the games goes into strict training. They do it to get a crown that will not last, but we do it to get a crown that will last forever." 1 Corinthians 9:25 (NIV)
--------------------
National Football League Quarterback Tom Brady won his seventh championship ring this year as the oldest player to appear in a Super Bowl. How did he get to be so good?
There's a whole list of things Brady does to stay in peak performance mentally, physically, and emotionally, including drinking 20 ounces of water as soon as he wakes up every morning. He's developed healthy habits that have paid off for him.
You grow when you develop good habits. This applies to every area of your life, including your spiritual growth. When you build good habits in your life, you're going to have good character. If you have good character, you're going to have a great destiny. Your character is the sum total of your habits.
The Bible says, "Now that you know these things, you will be blessed if you do them" (John 13:17 NIV).
You don't get God's blessing for knowing the right thing to do. You get God's blessing for doing the right thing and making it a habit in your life. How do you build habits? Through repetition and practice. Study after study shows you have to do something—whether it's exercise, diet, or a spiritual habit—every day for six weeks before it becomes a habit.
Doing a few days of study and then skipping a day and then repeating the pattern over and over again is like rolling up a ball of string and dropping it. You keep undoing everything you've gained every time you miss a day of Bible study.
You have to develop habits in your life that you'll use the rest of your life that will help you grow and be strong. Successful people are just normal people who decide to develop good habits that stay with them for the rest of their lives. You determine your habits, and your habits determine you.
"Everyone who competes in the games goes into strict training. They do it to get a crown that will not last, but we do it to get a crown that will last forever" (1 Corinthians 9:25 NIV).
The good habits you build in your spiritual life are going to pay off forever in eternity.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar