Senin, 09 Agustus 2021

Ceritakan kepada Tuhan tentang Minat Anda


10 Agustus 2021

Bacaan Hari ini:
Mazmur 103:13 
πŸ‘‰ "Seperti bapa sayang kepada anak-anaknya, 
πŸ‘‰ demikian TUHAN sayang kepada orang-orang yang takut akan Dia."
--------------
✍️ Tuhan senang Anda menceritakan apa pun kepada-Nya
✍️ Tuhan tertarik dengan segala hal yang menarik minat Anda. 
πŸ‘‰ Dia ingin Anda melakukan itu oleh karena ==> tiga alasan:

1️⃣ Tuhan mencintai Anda
✍️ Anda ada karena Tuhan ingin mencintai Anda
πŸ‘‰ Itu alasan Anda hidup! 
✍️ Ketika Anda mencintai seseorang, 
πŸ‘‰ Anda tertarik pada apa pun yang mereka minati
⭐ Ada banyak hal yang membuat saya tertarik 
==> karena istri saya menyukainya juga—
==> karena saya mencintai dia
⭐ Tuhan juga merasakan hal yang sama tentang Anda
==> tetapi seribu kali lebih dalam.

2️⃣ Tuhan memberikan Anda minat itu
πŸ‘‰ Anda tahu semua 
πŸ“ hobi dan 
πŸ“ olahraga dan 
πŸ‘‰ semua hal yang senang Anda lakukan? 
✍️ Anda mendapatkan hasrat itu dari Pencipta Anda
==> Dialah yang menghubungkan Anda dengan 
πŸ“ hobi atau 
πŸ“ kegemaran Anda,
πŸ‘‰ artinya Dia benar-benar tahu apa yang Anda minati lebih dari diri Anda sendiri
πŸ‘‰ Dia mengasihi Anda, dan 
πŸ‘‰ Dia senang melihat Anda menikmati hal-hal yang Dia ciptakan buat Anda gemari.

3️⃣ Tuhan senang berbicara dengan anak-anak-Nya. 
✍️ Dia adalah ==> Bapa Anda
πŸ‘‰ Orang tua tertarik dengan minat anak-anak mereka
πŸ”Ž Apakah Anda pernah bosan ketika berdoa? 
πŸ‘‰ Jika ya, 
==> itu karena Anda berbicara tentang hal-hal yang menurut Anda harus Anda bicarakan
==> bukan apa yang sebenarnya Anda cintai
✍️ Allah adalah Bapa yang baik, dan 
✍️ Dia tertarik pada apa pun yang menarik hati Anda.

πŸ’‘ Alkitab mengatakan seperti ini: 
πŸ‘‰ "Seperti bapa sayang kepada anak-anaknya, 
πŸ‘‰ demikian TUHAN sayang kepada orang-orang yang takut akan Dia."
πŸ“– (Mazmur 103:13).

πŸ”– Jika Anda orang tua, 
πŸ”­ apakah Anda menunggu sampai anak Anda bisa berbicara untuk mulai mencintai mereka?
πŸ”– Tentu saja ==>  tidak
✍️ Anda begitu mencintai mereka, 
==> bahkan sebelum mereka 
πŸ“ lahir atau 
πŸ“ mengucapkan sepatah kata pun.

πŸ”– Ketika anak-anak mulai tumbuhorang tua ingin berbicara dengan mereka
πŸ‘‰ Mereka ingin tahu apa yang anak-anak mereka 
πŸ“Œ pikirkan dan 
πŸ“Œ rasakan 
πŸ‘‰ serta berbagi 
🌹 beban dan 
🌹 kegembiraan mereka. 
πŸ‘‰ Mereka ingin 
πŸ’Œ mendukung kesukaan anak-anak mereka dan 
πŸ’Œ mendengar perspektif mereka.

⭐ Itulah tipe hubungan yang Tuhan ingin Dia jalin dengan Anda
✍️ Dia mencintai Anda, 
==> terlepas dari apakah Anda berkomunikasi dengan-Nya atau tidak
⭐ Namun, 
✍️ Dia merindukan hari ketika Anda 
==> tumbuh dewasa dan 
==> berbicara dengan-Nya mengenai hal-hal yang penting buat Anda.

Renungkan hal ini:
- Kapan Anda paling sering berdoa? Apakah Anda merasa dapat berbicara dengan Tuhan kapan saja?

- Jika Anda adalah orang tua, bagaimana Anda ingin anak-anak Anda berkomunikasi dengan Anda? Apakah Anda berbicara dengan Tuhan demikian?

- Apa saja hal-hal yang paling Anda minati? Kapan terakhir kali Anda berbicara dengan Tuhan tentang hal-hal itu?

Bacaan Alkitab Setahun :
Mazmur 77-78; Roma 10
____________
πŸ‘‰ Baik Anda pernah berbicara dengan Tuhan di dalam doa atau pun ==> tidak pernah, 
πŸ‘‰ Dia amat mencintai Anda, seperti orang tua yang mencintai anaknya bahkan jauh sebelum mereka dapat berkomunikasi.

(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
===============
Talk to God About Your Interests
By Rick Warren

"He is like a father to us, tender and sympathetic to those who reverence him." Psalm 103:13 (TLB)
---------------------
God loves for you to talk to him about anything. Whatever you're interested in, God is interested in it too. He wants you to talk to him about your interests for three reasons.

God loves you. You exist because God wants to love you. It's the reason you're alive! When you love someone, you're interested in what they're interested in. There are many things I've become interested in because my wife is interested in them—because I love her. God feels the same way about you, but a thousand times more.

God gave you those interests. You know all those hobbies and sports and all the things you like to do? You got those desires from your Creator. He wired you with them, which means he actually knows what you're interested in more than you do. He loves you, and he delights to see you enjoy the things he made you to love.

God enjoys talking with his children. He is your Father. Parents are interested in what their kids are interested in. Are you ever bored while you're praying? If you are, that's because you're talking about stuff that you think you should talk about, not what you're actually interested in. God is a good Father, and he's interested in what you are interested in.

The Bible says it like this: "He is like a father to us, tender and sympathetic to those who reverence him" (Psalm 103:13 TLB).

If you're a parent, did you wait until your kids could talk in order to start loving them? Of course not. You loved them deeply, even before they were born or said a word. Whether you ever talk to God in prayer or not, he loves you deeply, just like a parent loves a child before they can't communicate.

But as children begin to grow, parents desire to have a conversation with them. You want to know what they're thinking and feeling and share their burdens and joys. You want to delight in their interests and hear their perspective.

That's the kind of relationship God wants to have with you. He loves you, whether or not you communicate with him. But he longs for the day that you grow up and talk to him about the stuff that's important to you.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar