Selasa, 23 November 2021

Ikuti Panggilan Tuhan, Abaikan Para Penentang Anda


24 November 2021

Bacaan Hari ini:
Bilangan 14:3 
πŸ’¬ "Mengapakah TUHAN membawa kami ke negeri ini, supaya kami tewas oleh pedang
πŸ’¬ dan isteri serta anak-anak kami menjadi tawanan? 
πŸ’¬ Bukankah lebih baik kami pulang ke Mesir?"
----------------------
πŸ”– Pada tahun 1979, setelah menyelesaikan seminari saya di Fort Worth, Texas, 
πŸ”– saya merasakan Tuhan memanggil saya untuk pergi ke California Selatan 
==> untuk memulai Gereja Saddleback
πŸ”– Saya memberi tahu tentang apa yang menurut saya Tuhan ingin saya kerjakan 
==> kepada seorang teman yang saya hormati.

πŸ”– Tanggapan dia, "Rick, itu ide terbodoh yang pernah kudengar. 
==> Coba saja kau pindah ke California, dan 
==> kabarmu tidak akan pernah terdengar lagi. 
==> Kau hanya mimpi." 
πŸ‘‰ Dia mematahkan seluruh impian saya!

πŸ”– Setiap kali Anda bertekad untuk memakai hidup Anda seperti yang Tuhan kehendaki
πŸ‘‰ pasti akan ada beberapa orang yang menentang Anda. 
πŸ”– Setan akan mengerahkan seluruh godaannya 
πŸ‘‰ sehingga itu akan menghalangi Anda untuk melaksanakan panggilan Anda.

πŸ”– Salah satu alasan mengapa hanya sedikit orang yang sungguh-sungguh melaksanakan panggilan Tuhan ialah 
πŸ‘‰ karena mereka tidak mau melawan pendapat dunia
πŸ”– Jika Anda ingin mengikuti panggilan Tuhan dalam hidup Anda, 
πŸ‘‰ maka Anda harus bersedia menolak nasihat negatif
==> dari siapa pun itu berasal.

πŸ’‘ Alkitab berkata dalam Bilangan 14:2-3, 
πŸ”– "Bersungut-sungutlah semua orang Israel kepada Musa dan Harun; 
πŸ‘‰ dan segenap umat itu berkata kepada mereka: 
πŸ’¬ "Ah, sekiranya kami mati di tanah Mesir, atau di padang gurun ini
πŸ’¬ "Mengapakah TUHAN membawa kami ke negeri ini, supaya kami tewas oleh pedang
πŸ’¬ dan isteri serta anak-anak kami menjadi tawanan? 
πŸ’¬ Bukankah lebih baik kami pulang ke Mesir?"

πŸ”– Ketika dihadapkan pada keadaan yang sulit, 
πŸ‘‰ umat Israel malah bersungut-sungut menyatakan bahwa 
==> lebih suka tinggal di Mesir 
==> daripada dibebaskan untuk menuju Tanah Perjanjian. 
πŸ‘‰ Alih-alih melakukan apa yang TUHAN perintahkan, 
==> mereka ingin kembali ke cara hidup mereka yang lama.

πŸ”– Namun, salah satu pemimpin umat Israel, ==> *Kaleb, 
πŸ‘‰ punya keberanian yang luar biasa
✍️ Dia memutuskan untuk menghadapi ancaman mereka 
==> dengan mengandalkan bantuan TUHAN
✍️ meskipun dia takut
==> Kaleb menangkis nasihat-nasihat negatif 
✍️ untuk sebaliknya, 
==> mengikuti panggilan TUHAN.

πŸ”– Malah Kaleb bukan hanya menerima nasihat negatif; 
πŸ‘‰ ia juga diancam secara fisik. 
πŸ“– Bilangan 14:10 mengatakan, 
πŸ‘‰ "Lalu segenap umat itu mengancam hendak melontari kedua orang itu dengan batu
✍️ Tetapi tampaklah kemuliaan TUHAN di Kemah Pertemuan kepada semua orang Israel." 
πŸ‘‰ Hadirat TUHAN menyelamatkan Kaleb dan Yosua
✍️ Pun itu akan terjadi dalam hidup Anda.

πŸ”– Ketika Anda berusaha melaksanakan panggilan Tuhan atas hidup Anda
πŸ‘‰ maka Anda akan selalu menjumpai para penentang
πŸ”– Olah karena itu, 
πŸ‘‰ sekarang, ambil keputusan untuk menolak nasihat-nasihat negatif, dan 
✍️ mulai penuhi panggilan Anda. 
✍️ Dan andalkan hadirat Tuhan untuk membantu Anda melewatinya.

Renungkan hal ini:
- Apa cara hidup lama yang ingin Anda kembali jalani kembali, ketimbang bergerak maju dan mengambil risiko?

- Ketika Anda mengevaluasi nasihat yang Anda terima akhir-akhir ini dari orang-orang yang Anda cintai dan percayai, seberapa banyak dari nasihat tersebut yang membantu Anda bergerak mendekat ke arah panggilan Anda? Berapa banyak dari nasihat tersebut yang bersifat negatif?

- Mengapa kadang begitu sulit untuk melawan pendapat dunia atau saran dari teman-teman?

Bacaan Alkitab Setahun :
Mikha 1:8-16 ; Ibrani 7:11-28
______________
✍️ Pilihlah sekarang, 
πŸ”Ž Anda ingin *menyenangkan hati manusia ataukah hati Tuhan ?

(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
==========
Follow God's Call, Despite the Naysayers 
By Rick Warren

"Why is the LORD taking us to this country only to have us die in battle? Our wives and our little ones will be carried off as plunder! Wouldn't it be better for us to return to Egypt?" Numbers 14:3 (NLT)
-----------------
In 1979, I was finishing seminary in Fort Worth, Texas, when I felt God calling me to Southern California to start Saddleback Church. I told a friend who I respected about what I thought God wanted me to do.

He said, "Rick, that's the dumbest idea I ever heard. You go out to California, and you'll never be heard from again. It's not going to happen." He poured cold water all over my dream!

Any time you get serious about using your life the way God wants you to use it, some people will oppose you. Satan will throw everything he can at you to keep you from fulfilling your calling.

One reason why so few people actually fulfill God's calling is because they are unwilling to go against popular opinion. If you want to follow God's calling on your life, you must be willing to reject negative advice—no matter who it comes from.

The Bible says in Numbers 14:2-3, "Their voices rose in a great chorus of protest against Moses and Aaron. 'If only we had died in Egypt, or even here in the wilderness!' they complained. 'Why is the LORD taking us to this country only to have us die in battle? Our wives and our little ones will be carried off as plunder! Wouldn't it be better for us to return to Egypt?'" (NLT)

When faced with difficult circumstances, the Israelites decided they preferred captivity in Egypt to freedom in the Promised Land. Rather than doing what God had called them to do, they wanted to go back to their old way of life.

But one of their leaders, Caleb, had uncommon courage. He decided he was going to face their challenges with God's help, even if he was scared. He was willing to reject negative advice to follow God's calling.

In fact, Caleb didn't just receive negative advice; he was also physically threatened. Numbers 14:10 says, "The whole community began to talk about stoning Joshua and Caleb. Then the glorious presence of the LORD appeared to all the Israelites at the Tabernacle" (NLT).

God's presence saved Caleb and Joshua. That will happen in your life too.

When you go after God's calling in your life, you'll always come across naysayers. So make the decision now to reject negative advice. And count on God's presence to see you through.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar