Sabtu, 26 Maret 2022

Pendapat Tuhan adalah yang Paling Penting


27 Maret 2022

Bacaan Hari ini:  Amsal 29:25
✍️ "Takut kepada orang mendatangkan ==> jerat,
👉 tetapi siapa percaya kepada TUHAN, ==> dilindungi."
------------------
🔖 Setiap kali Anda mengambil keputusan
👉 berdasarkan apa yang akan dipikirkan oleh orang lain,
✍️ Anda sedang menabur benih kegagalan dalam hidup Anda.

🔖 Ketika Anda mengkhawatirkan ==> apa yang dipikirkan oleh orang lain,
👉 kemungkinan besar Anda melakukan apa yang dilakukan oleh kebanyakan orang, ==> meski Anda tahu itu salah.
👉 Anda membuat komitmen-komitmen yang tidak mungkin Anda tepati karena motivasi Anda di baliknya ialah untuk ==> menyenangkan semua orang.
✍️ Itulah resep kegagalan.

🔖 Itulah salah satu alasan Petrus mengecewakan Yesus ==> dengan menyangkal Dia sebanyak tiga kali.
👉 Dia lebih peduli dengan apa yang dipikirkan orang lain ==> daripada tetap setia kepada Yesus.

💡 Alkitab berkata,
🔖 "Dan Petrus mengikuti Dia ==> dari jauh sampai ke halaman Imam Besar, dan
👉 setelah masuk ke dalam, ==> ia duduk di antara pengawal-pengawal untuk  melihat  kesudahan perkara itu.
🔖 Sementara itu Petrus duduk di luar di halaman.
👉 Maka datanglah seorang hamba perempuan kepadanya, katanya:
💬 "Engkau juga selalu bersama-sama dengan ==> Yesus, orang Galilea itu."
👉 Tetapi ia menyangkalnya di depan semua orang, katanya:
💬 "Aku tidak tahu, apa yang engkau maksud"
📖 (Matius 26:58, 69-70).

🔖 Petrus baru saja menghabiskan ==> tiga tahun mengikut Yesus, Anak Allah.
👉 Tetapi saat kali pertama ia punya kesempatan untuk ==> menyatakan hak istimewanya,
✍️ Petrus malah ==> menyangkal Yesus.
👉 Petrus lebih mengkhawatirkan apa yang akan dipikirkan orang lain, ==> ketimbang Yesus.

💭 Pikirkan berapa kali Anda punya kesempatan untuk berbagi tentang Kristus ==> tapi ternyata malah tidak berkata apa-apa
👉 sebab Anda khawatir dengan
==> apa yang akan dipikirkan orang lain.

🔭 Pendapat siapa yang lebih penting buat Anda ==> selain pendapat Tuhan?
✍️ Ketika Anda membiarkan orang lain menjadi lebih penting daripada ==> Tuhan,
👉 maka orang itu berubah fungsinya  menjadi ==> Tuhan Anda.
✍️ Itu yang disebut ==> berhala
👉 dan itu adalah jebakan menuju ==> kegagalan.

🔖 Ketakutan akan ketidaksetujuan dari orang lain selalu berasal dari ==> luka yang tersembunyi.
📌 Mungkin itu adalah penolakan di masa lalu.
📌 Mungkin juga
📍 kebutuhan yang tidak terpenuhi atau
📍 trauma yang masih Anda simpan hingga sekarang.
👉 Itu merupakan luka yang dalam,
==> begitu dalam sehingga tersembunyi di dalam diri Anda.

🔖 Rasa sakit di jiwa itu selalu berkaitan dengan  ==> jati diri Anda.
✍️ Jika Anda tidak tahu siapa Anda,
👉 maka Anda akan dimanipulasi oleh  ==> ketidaksepakatan orang lain sepanjang hidup Anda.
👉 Anda tidak akan
☝️ membela apa yang ==> Anda yakini atau
✌️ melakukan apa yang ==> benar.

💡 Alkitab berkata dalam Amsal 29:25,
✍️ "Takut kepada orang mendatangkan ==> jerat,
👉 tetapi siapa percaya kepada TUHAN, ==> dilindungi."
🔖 Ketika Anda mengenali luka tersembunyi dalam hidup Anda,
👉 maka Tuhan akan mulai
==> menyembuhkannya.
🔖 Dan Anda dapat hidup merdeka lewat mengetahui bahwa
🗝️ pendapat Tuhanlah yang ==> paling berarti.

Renungkan hal ini:
- Kapan Anda merasa Identitas Anda didasarkan pada siapa Anda di dalam Kristus? Apa yang akan Anda lakukan hari ini untuk memulai kebiasaan belajar Alkitab yang lebih baik agar Anda dapat percaya diri di dalam identitas Anda yang telah dirancangkan Kristus?

- Kapan Anda pernah menemukan rasa aman dalam komitmen Anda untuk percaya pada Kristus?

- Luka tersembunyi apa yang membuat Anda takut tidak akan disepakati oleh orang lain? Jika Anda bingung, mintalah Tuhan untuk membantu Anda mengetahuinya dan mintalah Dia untuk mulai menyembuhkan luka itu hari ini.

Bacaan Alkitab Setahun :
Yosua 22-24; Lukas 3
__________
✍️ Anda mungkin tak menyadarinya, tapi
👉 ketakutan akan tidak mendapatkan persetujuan dari orang lain menyebabkan
==> lebih banyak masalah dalam hidup Anda dibanding hal lainnya.

(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
==========
God's Opinion Matters Most
By Rick Warren

"It is dangerous to be concerned with what others think of you, but if you trust the LORD, you are safe." Proverbs 29:25 (GNT)
-----------------
Every time you make a decision based on what other people will think, you sow seeds for failure in your life.

You may not realize it, but fearing the disapproval of others causes more problems in your life than almost anything else. When you worry about what other people think, you tend to do the popular thing, even if you know it's wrong. You make commitments that you can't possibly keep, simply because you're trying to make everybody happy. This is a recipe for failure.

And it's one of the reasons Peter failed Jesus by denying him three times. He was more concerned with what other people thought than with being faithful to Jesus.

The Bible says, "But Peter followed along at a distance and came to the courtyard of the high priest's palace. He went in and sat down with the guards to see what was going to happen . . . While Peter was sitting out in the courtyard, a servant girl came up to him and said, 'You were with Jesus from Galilee.' But in front of everyone Peter said, 'That isn't so! I don't know what you are talking about!'" (Matthew 26:58, 69-70 CEV).

Peter had just spent three years with Jesus, the Son of God. But the first time he had a chance to acknowledge this privilege, instead he denied Jesus. Peter was more worried about what other people thought than he was about identifying with Christ.
Think of how many times you've had the opportunity to share Christ and said nothing because you were worried about what other people would think.

Whose opinion matters to you more than God's? When you let someone else be more important than God, they become your god. That's called an idol—and that's a setup for failure.

The fear of disapproval always comes from a hidden wound. Maybe it was a rejection in the past. It might be an unmet need or a trauma you experienced growing up. It's a deep pain, so deep it's hidden in you. I call it soul pain.

That soul pain is always related to your identity. If you don't know who you are, you will be manipulated by the disapproval of other people the rest of your life. You won't stand up for what you believe or do what's right.

The Bible says in Proverbs 29:25, "It is dangerous to be concerned with what others think of you, but if you trust the LORD, you are safe" (GNT).

When you recognize the hidden wounds in your life, God can begin to heal them. And you can live in the freedom of knowing that God's opinion matters most.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar