Jumat, 18 Maret 2022

Mendengarkan dapat Mengubah Kehidupan


19 Maret 2022

Bacaan Hari ini:  Amsal 20:5
πŸ‘‰ "Rancangan di dalam hati manusia itu seperti ==> air yang dalam,
✍️ tetapi orang yang pandai tahu
==> menimbanya."
-----------------
πŸ”– Beberapa hari ini kita telah belajar apa saja yang dapat memberikan Anda
==> kepercayaan diri
πŸ‘‰ untuk berbagi pengharapan yang Anda miliki di dalam Yesus kepada ==> orang lain.
✍️ Nah, kunci pendorong ==> kepercayaan diri kita hari ini adalah:
πŸ—️ Anda dapat menuntun siapa pun untuk ==> datang kepada Yesus
πŸ‘‰ apabila Anda mau mendengarkan ==> kunci hati mereka.

πŸ”­ Apakah kunci hati seseorang itu?
πŸ‘‰ Yaitu
☝️ luka mereka yang tersembunyi atau
✌️ kebutuhan mereka yang tak terpenuhi.

πŸ”– Kita semua punya rahasia dalam hidup,
==> hal-hal yang kita tidak ingin orang lain ketahui
πŸ‘‰ "Karena semua orang
πŸ“ telah berbuat dosa dan
πŸ“ telah kehilangan kemuliaan Allah"
πŸ“– (Roma 3:23).
πŸ”– Ketika Anda mampu melihat pergumulan seseorang dengan
==> mendengarkan hati mereka,
πŸ‘‰ maka Anda baru saja menemukan jalan untuk menuntun mereka ==> kepada Yesus.

πŸ’‘ Alkitab berkata,
πŸ‘‰ "Rancangan di dalam hati manusia itu seperti ==> air yang dalam,
✍️ tetapi orang yang pandai tahu
==> menimbanya."
πŸ“– (Amsal 20:5).

✍️ Ingatlah, hanya ada ==> satu jalan menuju Allah Bapa,
πŸ—️ yaitu melalui Yesus Kristus.
πŸ’‘ Yesus berkata,
πŸ—️ "Akulah
πŸ“jalan dan
πŸ“kebenaran dan
πŸ“hidup.
πŸ‘‰ Tidak ada seorangpun yang datang kepada Bapa, kalau ==> tidak melalui Aku"
πŸ“– (Yohanes 14:6).
πŸ”– Tetapi ada banyak alasan ==> mengapa orang datang kepada Yesus.

πŸ”– Beberapa orang datang kepada Yesus
➡️ oleh karena mujizat atau
⬅️ untuk mendapatkan jawaban atas pertanyaan.
πŸ”– Beberapa datang kepada Yesus karena
πŸ“ kesepian,
πŸ“ rasa bersalah, atau
πŸ“ ketakutan.
πŸ‘‰ Yang lainnya untuk mencari tujuan hidup.
πŸ”– Ada juga yang berada di tengah krisis
☝️ relasional atau
✌️ finansial.

πŸ‘‰ Ada seribu alasan mengapa orang tertarik datang kepada Yesus.
πŸ’₯ Stres,
πŸ’₯ rasa sakit, dan
πŸ’₯ penderitaan
==> selalu jadi alasan utama.
πŸ”– Tapi apa pun alasannya,
πŸ‘‰ janganlah sia-siakan kesempatan untuk menunjukkan kepada orang lain bahwa ==> semua jawaban dan  kerinduan mereka bisa
☝️ ditemukan dan
✌️ digenapi
✍️ di dalam Yesus.

Renungkan hal ini:
- Apakah mendengarkan orang lain—sungguh-sungguh mendengarkan—adalah hal yang mudah buat Anda? Langkah apa yang akan Anda ambil dari bacaan kita hari ini untuk meningkatkan keterampilan mendengarkan Anda?

- Apa sakit hati atau kebutuhan tak terpenuhi Anda yang membuat Anda lebih dekat dengan Allah?

- Pikirkan seseorang dalam hidup Anda yang tidak mengenal Yesus. Mintalah Dia untuk membantu Anda memahami kunci hati orang tersebut.

Bacaan Alkitab Setahun :
Ulangan 32-34; Markus 15:26-47
___________
πŸ‘‰ Jika Anda ingin menjangkau satu orang yang spesifik untuk ==> datang kepada Allah,
✍️ temukanlah kunci hati mereka dengan cara ==> membuka percakapan yang bisa mengubah hidup mereka.

(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
===========
How Listening Changes Lives
By Rick Warren

"Someone's thoughts may be as deep as the ocean, but if you are smart, you will discover them." Proverbs 20:5 (CEV)
-------------------
We've been looking the last few days at the things that can give you confidence in sharing the hope you have in Jesus. Today's confidence builder is this: You can help lead anyone to Jesus if you'll just listen for the key to their heart.

What is the key to someone's heart? It's their hidden hurt or unmet need.

We all have secrets in our lives, things we don't want other people to know about. "Yes, all have sinned; all fall short of God's glorious ideal" (Romans 3:23 TLB). But when you're able to discern a person's struggles by listening to their heart, you've just discovered how to lead them to Jesus.

The Bible says, "Someone's thoughts may be as deep as the ocean, but if you are smart, you will discover them" (Proverbs 20:5 CEV).

Keep in mind, there's only one way to God the Father, and that is through Jesus Christ. Jesus said, "I am the way and the truth and the life. No one comes to the Father except through me" (John 14:6 NIV). But there are many reasons people come to Jesus.

Some people come to Jesus for a miracle or to get a question answered. Some come to Jesus out of loneliness, guilt, or fear. Others are looking for purpose in life. Still others are in the middle of a relational or financial crisis.

There are a thousand different reasons people are drawn to God. Stress, pain, and suffering always have a way of getting your attention.
Whatever the reason, don't waste any opportunity to show people that all their answers and longings are found and fulfilled in Jesus.

If you want to reach a particular person for the Lord, find the key to their heart by opening up a life-changing conversation with them.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar