Senin, 08 Januari 2024

Allah Berjanji akan Memenuhi Segala Keperluan Anda

09 Januari 2024

Bacaan Hari ini:  Filipi 4:17, 19
✏️ "Tetapi yang kuutamakan
==> bukanlah pemberian itu,
πŸ“ melainkan buahnya, yang
==> makin memperbesar keuntunganmu.
✍️ Allahku akan ==> memenuhi segala keperluanmu menurut
☝️ kekayaan dan
✌️ kemuliaan-Nya dalam Kristus Yesus."
-----------------
πŸ’‘ Allah berjanji ==> dalam Alkitab bahwa
πŸ‘‰ apabila Anda belajar ==> untuk memberi seperti Dia,
🫡 maka ==> Dia akan memenuhi segala keperluan Anda.

πŸ€” Bukankah itu terdengar ==> terlalu sempurna untuk jadi kenyataan?
πŸ”– Mungkin ==> demikian.
✏️ Namun, jika Alkitab ==> mengatakan demikian,
πŸ“ maka ==> percayalah!
πŸ’‘ Allah berfirman bahwa ==> apabila Anda
πŸ‘‰ mengutamakan Dia ==> dalam keuangan Anda dan
🫡 belajar untuk
πŸ‘Œ bermurah hati,
πŸ‘Œ gemar memberi,
πŸ‘Œ dan memberi dengan tulus,
✍️ maka Dia akan menyediakan
==> segala yang Anda butuhkan.

πŸ’‘ Paulus berkata,
✏️ "Tetapi yang kuutamakan
==> bukanlah pemberian itu,
πŸ“ melainkan buahnya, yang
==> makin memperbesar keuntunganmu.
✍️  Allahku akan ==> memenuhi segala keperluanmu menurut
☝️ kekayaan dan
✌️ kemuliaan-Nya dalam Kristus Yesus."
πŸ“– (Filipi 4:17, 19).

πŸ“ Allah berjanji ==> akan memenuhi segala kebutuhan Anda
✏️ bukan ==> segala keserakahan Anda.
πŸ”– Tentu saja ==> ada perbedaan antara
πŸ“Œ apa yang ==> benar-benar Anda perlukan dengan
πŸ“Œ apa yang ==> kadang Anda anggap perlu.
✍️ Untungnya, ==> Allah tahu bedanya.
πŸ‘‰ Dia ==> mengasihi Anda,
🫡 dan Dia ingin memastikan bahwa ==> Anda tidak kekurangan apa pun secara
πŸ‘Œ emosional,
πŸ‘Œ fisik,
πŸ‘Œ spiritual,
πŸ‘Œ dan mental.
✍️ Namun Dia juga ingin memastikan bahwa Anda belajar untuk menjadi seperti Dia  ==> dengan bermurah hati.

πŸ’‘ Alkitab mengatakan dalam
==> 2 Korintus 9:7,
✍️ "Hendaklah masing-masing
==> memberikan menurut kerelaan hatinya,
jangan dengan
😰 sedih hati atau
😨 karena paksaan,
✍️ _sebab *Allah mengasihi*_ ==> *orang yang memberi dengan sukacita."

✏️ Tidak seorang pun ==> boleh memaksa  apa yang harus Anda beri.
πŸ“ Apa yang berlimpah bagi Anda ialah  ==> keputusan Anda.
πŸ‘‰ Tuhan senang jika- Anda memberi sebab ==> Anda ingin memberi
🫡 karena
🫰 kasih Anda kepada-Nya dan
🫢 keinginan Anda ==> untuk menjadi seperti Dia.

πŸ”– Orang-orang sering berkata,
==> "Memberilah meski Anda harus berkorban."
✏️ ==> TIDAK!
πŸ“ Memberilah ==> dengan kerelaan hati!
πŸ“ Memberilah ==> dengan senang hati.
✋ Jangan ==> memberi dengan enggan.
✋ Jangan ==> memberi di bawah tekanan.
✍️ Allah mengasihi ==> orang yang memberi dengan sukacita

✅ Itulah ==> premisnya.
πŸ’‘ Dan ==> inilah janji-Nya:
πŸ‘‰ "Dan Allah sanggup melimpahkan  ==> segala kasih karunia kepada kamu,
🫡 supaya kamu senantiasa berkecukupan  ==> di dalam segala sesuatu dan
✍️ malah ==> berkelebihan di dalam pelbagai kebajikan"
πŸ“– (2 Korintus 9:8).

✍️ Allah mampu menyediakan
==> semua yang Anda butuhkan, dan bahkan lebih.
πŸ‘‰ Saat ini Dia sedang menunggu
==> untuk melihat Anda memberi
πŸ‘Œ dengan sukacita,
πŸ‘Œ dengan murah hati,
πŸ‘Œ dan dengan kerelaan hati
🫡 tulus ==> dari hati.

Renungkan hal ini:
- Apa yang akan terjadi seandainya dulu Anda bermurah hati dalam pemberian Anda?

- Deskripsikan sukacita yang pernah Anda alami dari memberi dengan murah hati. Menurut Anda mengapa hal itu mendatangkan kebahagiaan?

Bacaan Alkitab Setahun :
Kejadian 20-22; Matius 6:19-34
____________
πŸ“ Allah ==> tidak akan mengingkari janji-Nya.
✏️ Dia ==> tidak akan menarik kata-kata-Nya!

(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
==========
God Promises to Meet All Your Needs
By Rick Warren

"I want you to have the good that comes from giving . . . My God will use his wonderful riches in Christ Jesus to give you everything you need." Philippians 4:17, 19 (NCV)
---------------
God promises in the Bible that if you learn to give like him, then he will meet all your needs.

Does that sound too good to be true? Maybe it does. But if the Bible says it, then you can believe it! God says that if you'll put him first in your money and learn to be generous, open-handed, and open-hearted, then he will meet all your needs.

Paul says in Philippians 4, "I want you to have the good that comes from giving . . . My God will use his wonderful riches in Christ Jesus to give you everything you need" (Philippians 4:17, 19 NCV).

God promises to meet all your need—not all your greed. There is a difference, of course, in what you really need and what you sometimes think you need. Thankfully, God knows the difference. He loves you, and he wants to make sure you lack nothing—emotionally, physically, spiritually, and mentally. But he also wants to make sure you learn to be like him, and he is generous.

The Bible says in 2 Corinthians 9:7, "You must each decide in your heart how much to give. And don't give reluctantly or in response to pressure. 'For God loves a person who gives cheerfully'" (NLT).

Nobody should tell you what to give. What's generous for you is your decision. God loves it when you give because you want to—out of love for him and a desire to be like him.

People often say, "Give till it hurts." No! Give till it feels good! Give till it becomes joyful. Don't give reluctantly. Don't give under pressure. God loves a cheerful giver.

That's the premise. Now, here's the promise: "And God will generously provide all you need. Then you will always have everything you need and plenty left over to share with others" (2 Corinthians 9:8 NLT).

God has not allowed any wiggle room for himself in this promise. He doesn't have to! He is able to provide everything you need and more. He is waiting to see you giving cheerfully, generously, and spontaneously—from the heart


Tidak ada komentar:

Posting Komentar