Selasa, 21 November 2023

Tujuan yang Saleh Mendewasakan Iman Anda

22 November 2023

Bacaan Hari ini:  Matius 9:29
💡 "Lalu Yesus menjamah mata mereka  ==> sambil berkata:
🗝️ "Jadilah kepadamu ==> menurut imanmu."
--------------------
✍️ Tujuan yang saleh ditetapkan
==> melalui iman.
💡 Alkitab mengatakan,
🗝️ "Tetapi tanpa iman ==> tidak mungkin orang berkenan kepada Allah"
📖 (Ibrani 11:6a).

🔖 Dengan kata lain,
👉 tetapkanlah tujuan yang terlalu besar untuk Anda ==> bisa Anda gapai sendiri.
🫵 Tujuan ==> yang saleh
👌 merentangkan dan
👌 menumbuhkan
==> iman Anda.

👉 Ketika Anda telah menetapkan dan
🫵 memercayakan tujuan Anda
==> kepada Tuhan,
✍️ maka Dia akan bekerja ==> dengan cara yang luar biasa
dan Anda akan melihat iman Anda  ==> bertumbuh dengan luar biasa pula.
🔖 Di sisi lain,
✏️ apabila Anda ==> menetapkan tujuan yang kecil,
📝 Anda tak akan bisa melihat Tuhan bekerja  dengan cara yang luar biasa ==> yang sesuai  dengan kehendak dan rencana besar-Nya atas hidup Anda.

✍️ Tujuan yang saleh
==> mendewasakan iman Anda.
📝 Kata-kata tersebut bukan hanya menegaskan bahwa ==> Anda percaya kepada Tuhan,
✏️ tetapi itu juga menyingkapkan pernyataan  ==> seberapa besar Anda percaya Tuhan.
💡 Alkitab berkata,
🗝️ "Jadilah kepadamu ==> menurut imanmu"
📖 (Matius 9:29b).

📝 Jika Anda ==> tidak menetapkan tujuan apa pun,
✏️ berarti ==> tujuan Anda tetap sama.
🔖 Dan hasilnya, ==> iman Anda juga akan tetap sama.

✍️ Seperti inilah ==> ilustrasinya:
🔖 Saat saya bertanya,
"Apa gol Anda ==> untuk kesehatan Anda?"
🔖 dan ==> Anda berkata,
"Saya tidak punya rencana apa pun,"
✒️ maka ==> tujuan Anda adalah tetap sama.

🔖  Saat saya bertanya,
"Apa tujuan Anda ==> dalam hubungan Anda?"
🔖 dan Anda ==> berkata,
❕ "Saya ==> tidak punya pasangan,"
✒️ maka, tujuan Anda untuk hubungan Anda ialah ==> agar keadaannya tidak menjadi lebih baik.

🔖 Saat saya bertanya,
"Apa tujuan Anda ==> untuk terbebas dari utang?"
🔖 dan Anda ==> berkata,
❕"Saya ==> tidak punya utang,"
✒️ maka tujuan Anda ialah ==> untuk tetap berutang.

🔖 Saat saya bertanya,
❔ "Apa ==> tujuan karier Anda?"
🔖 dan ==> Anda berkata,
❕ "Saya ==> tidak punya,"
✒️ maka tujuan Anda ialah ==> hanya mengikuti arus saja.

✍️ Tujuan merupakan ==> suatu disiplin spiritual.
👉 Itu ==> menantang iman Anda.
🫵 Itu ==> mengembangkan karakter Anda.
👌 Dan itu ==> membangun harapan Anda.

✍️ Anda belum percaya adanya Tuhan sampai Anda mencoba melakukan sesuatu yang tidak dapat dilakukan ==> tanpa kuasa-Nya yang bekerja dalam hidup Anda.
✍️ Tujuan yang saleh
==> mengharuskan Anda untuk tetap bergantung pada Yesus.
✍️ Dan itu ==> membuat iman Anda kuat!

Renungkan hal ini:
- Kapan Anda pernah melihat Tuhan bekerja melalui Anda untuk menggapai sesuatu yang tidak dapat Anda lakukan sendiri? Bagaimana hal itu merentangkan iman Anda?

- Bagaimana tujuan Anda saat ini yang mengungkapkan seberapa besar iman Anda kepada Tuhan?

- Tujuan apa yang akan Anda tetapkan hari ini supaya Anda terus bertumbuh dalam setiap bidang kehidupan Anda?

Bacaan Alkitab Setahun :
Yunus 3-4; Ibrani 6:9-20
_______________
👉 Apabila Anda ingin tujuan-tujuan yang Anda buat ==> berkenan bagi Tuhan,
🫵 maka Anda perlu menetapkan
==> tujuan-tujuan yang memerlukan iman.

(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
===========
Godly Goals Stretch Your Faith
By Rick Warren

"According to your faith let it be done to you." Matthew 9:29 (NIV)
-------------------
Godly goals are set through faith. The Bible says, "Without faith it is impossible to please God" (Hebrews 11:6 NIV). If you want the goals you set to be pleasing to God, then you need to set goals that require faith.

In other words, you must set goals that are too big for you to reach on your own. Godly goals stretch and grow your faith.

When you set and trust God for a big goal, God will work in a big way—and you'll see your faith grow in a big way. On the other hand, if you state a small goal, then you may not get to see God work in the big ways he wants to and has planned to in your life.

Godly goals stretch your faith. They affirm that you trust God, but they are also statements of how much you trust God. The Bible says, "According to your faith let it be done to you" (Matthew 9:29 NIV).

When you don't set goals, then your goal is basically to stay the same. And, as a result, your faith will stay the same too.

See how this works:

When I ask you, "What's your goal for your health?" and you say, "I don't have one," then your goal is to stay the same.
When I ask you, "What's your goal in your relationships?" and you say, "I don't have one," then your goal is for them not to get any better.
When I ask you, "What's your goal for getting out of debt?" and you say, "I don't have one," then your goal is to stay in debt.
When I ask you, "What's your goal for your career?" and you say, "I don't have one," then your goal is to just drift along.       
Goals are a spiritual discipline. They challenge your faith. They develop your character. And they build your hope.

You haven't believed God until you've attempted to do something that can't be done without his power at work in your life. Godly goals require you to remain dependent on Jesus. And that makes your faith strong!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar