08 April 2023
Bacaan Hari ini: 2 Korintus 3:18
✍️ "Dan kita semua mencerminkan kemuliaan Tuhan dengan ==> muka yang tidak berselubung.
👉 Dan karena kemuliaan itu datangnya ==> dari Tuhan yang adalah Roh,
🫵 maka kita diubah menjadi serupa dengan gambar-Nya, ==> dalam kemuliaan yang semakin besar."
---------------
📝 Melakukan pengaturan ulang dalam kehidupan bukanlah sesuatu yang bisa Anda lakukan ==> hanya dengan mengandalkan kekuatan manusia.
✏️ Hanya Tuhan yang dapat
==> menciptakan transformasi tersebut dalam hidup Anda.
🔖 Katakanlah seperti ini:
☑️ Seseorang bisa saja membuat suatu hukum yang berbunyi,
✔️ "Tidak boleh ada ==> prasangka.
✔️ Tidak boleh ada ==> rasisme.
✔️ Tidak boleh ada
==> kefanatikan."
☑️ Akan tetapi, tidak ada hukum yang akan mengubah para fanatik
==> menjadi para pengasih.
✍️ Hanya Tuhanlah yang memiliki kuasa ==> untuk melakukan itu
✅ karena itu memerlukan
==> sebuah perubahan internal,
✅ dan hanya Tuhanlah yang dapat memberikan perubahan ==> yang benar-benar kekal di dalam hati kita.
👉 Demikian pula,
☑️ Anda bisa berkata ==> pada diri Anda sendiri
✔️ bahwa Anda siap untuk berubah,
✔️ bahwa Anda ingin berubah,
✔️ bahwa Anda dapat berubah,
✔️ dan bahwa Anda akan berubah.
🔖 Akan tetapi
📌 tidak ada yang ==> akan pernah terjadi
📌 tidak ada
📍 yang bertahan selamanya atau
📍 yang memberi dampak selamanya
🔖 jika tanpa ==> bantuan Roh Kudus.
💡 Alkitab berkata dalam ==> Zakharia 4: 6,
🔖 "Maka berbicaralah ia, katanya?: "Inilah firman TUHAN kepada Zerubabel bunyinya:
✏️ Bukan dengan ==> keperkasaan dan
✏️ bukan dengan ==> kekuatan,
📝 melainkan dengan ==> roh-Ku,
👉 firman TUHAN semesta alam."
🔖 Sama halnya Anda yang tak dapat mengubah diri Anda sendiri
==> menjadi
🐅 harimau atau
🐆 macan tutul,
🤚🏼 Anda pun tak dapat mengubah diri Anda ==> menjadi seperti Kristus.
✋🏼 Anda tak dapat mengubah hidup Anda ==> dengan kekuatan Anda sendiri.
✍🏼 Tekad kuat saja ==> tidaklah cukup.
👉🏻 Anda tidak bisa mengumpulkan ==> semua
👌🏼 rasa sakit Anda,
👌🏽 kebiasaan buruk Anda,
👌🏿 dan permasalahan Anda
==> dalam waktu semalam,
🫵🏻 dan Anda juga tidak bisa melenyapkannya
==> dalam waktu semalam.
✏️ Itu butuh waktu.
📝 Bahkan itu akan menghabiskan ==> sisa hidup Anda!
✍️ Ini merupakan ==> proses yang lambat.
🔖 Apabila Anda ==> mengandalkan kekuatan sendiri,
📝 Anda tidak akan mempunyai cukup
✏️ kesabaran dan
✏️ daya tahan
==> untuk menyelesaikannya dengan solid.
🔖 Namun, ada ==> sebuah kabar baik.
💡 Alkitab berjanji,
👉 "Dan karena kemuliaan itu datangnya dari Tuhan ==> yang adalah Roh,
🫵 maka kita diubah menjadi serupa dengan gambar-Nya, ==> dalam kemuliaan yang semakin besar"
📖 (2 Korintus 3:18).
✏️ Membuat perubahan merupakan ==> proses seumur hidup
📝 yang memerlukan ==> kuasa Roh Kudus.
👉 Saat Roh Kudus bekerja ==> di dalam diri Anda,
🫵 Tuhan mentransformasi Anda menjadi ==> seperti tujuan penciptaan Anda dan
✍️ menjadikan Anda semakin
==> serupa dengan Dia.
📝 Ketika Tuhan ==> ingin membuat jamur,
✏️ Dia membutuhkan waktu ==> enam jam.
📝 Ketika Dia ==> menginginkan sebuah pohon ek dewasa,
✏️ Dia memerlukan waktu ==> 60 tahun.
🤔 Menurut Anda mengapa Tuhan ingin beberapa perubahan dalam hidup kita ==> berlangsung lebih lama?
Renungkan hal ini:
- Kapan terakhir kali Anda mencoba membuat suatu perubahan besar dalam hidup Anda dengan kekuatan Anda sendiri?
- Menurut Anda mengapa Tuhan menginginkan beberapa perubahan dalam hidup kita berlangsung lebih lama?
- Terkadang langkah terbaik yang bisa kita ambil untuk mengatur ulang hidup kita ialah langkah kecil. Langkah kecil apa yang akan Anda ambil hari ini untuk membuat perubahan dalam hidup Anda yang akan membantu Anda menjadi orang yang Tuhan kehendaki? Bagaimana Anda perlu mengandalkan Roh Kudus, bahkan dalam langkah kecil pertama tersebut?
Bacaan Alkitab Setahun :
1 Samuel 7-9; Lukas 9:18-36
_____________
✍️ Tuhan ingin Anda tumbuh menjadi
🚺 wanita atau
🚹 pria
==> Kristen yang
🖊️ dewasa secara emosionalnya,
🖊️ kuat secara rohani,
🖊️ bahagia, dan
🖊️ sehat.
🔖 Namun ingatlah,
✋ itu tidak akan terjadi ==> dengan instan.
✍️ Itu akan terjadi dengan ==> bantuan Roh Kudus.
(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
==========
You Need God's Help to Change
By Rick Warren
"As the Spirit of the Lord works within us, we become more and more like him." 2 Corinthians 3:18 (TLB)
-------------------
Doing a reset in your life is not something you can do with just human energy. Only God can produce that kind of a transformation in your life.
Think of it like this: Someone could make a law that says, "No more prejudice. No more racism. No more bigotry." But no law is ever going to turn a bigot into a lover. Only God has the power to do that—because it requires an internal change, and only God can produce a truly lasting transform in our hearts.
In the same way, you can tell yourself that you're ready to change, that you want to change, that you can change, and that you will change. But nothing will ever happen—nothing that lasts or has eternal significance—without the help of the Holy Spirit.
The Bible says in Zechariah 4:6, "'You will not succeed by your own strength or by your own power, but by my Spirit,' says the LORD All-Powerful" (NCV).
Just like you can't transform yourself into a tiger or a leopard, you can't transform yourself to be like Christ. You can't change your life on your own power. Willpower is not enough.
You didn't collect your hurts, habits, and hang-ups overnight, and you're not going to eliminate them overnight either. It's going to take time. In fact, it's going to take the rest of your life! It's a slow process. And on your own, you won't have enough patience and endurance to finish strong.
But there's good news. The Bible promises, "As the Spirit of the Lord works within us, we become more and more like him" (2 Corinthians 3:18 TLB).
Making changes involves a lifelong process that requires the power of Holy Spirit. As the Spirit works within you, God transforms you into who you were created to be and makes you more and more like him.
When God wants to make a mushroom, he takes six hours. When he wants a mature oak tree, he takes 60 years.
Do you want to be a mushroom or an oak tree? God wants you to grow into an emotionally mature, spiritually strong, happy, and healthy woman or man of God.
It won't happen quickly. But it will happen with the help of the Holy Spirit.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar