13 Agustus 2022
Bacaan Hari ini: 1 Timotius 6:21
๐๐ผ "Karena ada beberapa orang yang mengajarkannya dan dengan demikian ==> telah menyimpang dari iman.
๐ Kasih karunia menyertai kamu!"
-------------
✍️ Kunci untuk memiliki persahabatan dengan Tuhan adalah dengan memutuskan ==> dengan siapa Anda paling ingin bersahabat.
๐ Waktu Anda tidak cukup untuk menjadikan semua orang ==> sahabat Anda.
✍️ Anda harus memutuskan siapa yang paling Anda inginkan untuk ==> jadi sahabat Anda.
๐ก Alkitab berkata dalam ==> 1 Timotius 6:21,
๐๐ผ "Karena ada beberapa orang yang mengajarkannya dan dengan demikian ==> telah menyimpang dari iman.
๐ Kasih karunia menyertai kamu!"
๐ 1 Timotius 6:21, dalam terjemahan FAYH :
๐ Beberapa di antara orang-orang ini telah kehilangan ==> yang terpenting dalam hidup mereka,
๐๐ผ mereka tidak mengenal Allah.
๐ Semoga rahmat Allah tercurah ke atasmu.
๐ Beberapa orang ini tahu semua skor pertandingan bola.
✏️ Mereka tahu harga pasar saham.
✏️ Mereka tahu 10 lagu teratas.
✏️ Mereka tahu siapa pemain yang keluar masuk dalam ==> setiap sinetron.
๐๐ผ Namun mereka tidak mengenal Tuhan.
✍️ Akibatnya mereka telah melewatkan ==> hal terpenting dalam kehidupan.
✍️ Jika Anda bukan sahabat Tuhan, itu berarti ==> Anda lebih peduli pada hal lain.
๐ Yakobus 4:4 mengatakan,
๐ "Hai kamu, orang-orang yang ==> tidak setia!
๐ Tidakkah kamu tahu, bahwa
==> persahabatan dengan dunia adalah permusuhan dengan Allah?
✏️ Jadi barangsiapa hendak menjadi sahabat dunia ini, ==> ia menjadikan dirinya musuh Allah."
๐ Ketika Yakobus menulis tentang ==> "persahabatan dengan dunia,"
✍️ yang dia maksud adalah ==> mencintai sistem nilai dunia.
๐ Tuhan ingin Anda ==> mengasihi orang lain,
๐ tetapi itu bukan berarti Anda ==> harus mencintai sistem nilai dunia.
✍️ Sangat mudah untuk terjebak dalam ==> godaan-godaan kehidupan.
๐ Dan ketika Anda ==> menyukai sistem nilai dunia,
✏️ tidak ada banyak ruang lagi untuk ==> Anda mengasihi orang lain.
๐ Sebaliknya,
๐ Anda malah menyukai materialisme.
๐ Anda menyukai kesenangan.
๐ Anda menyukai popularitas.
๐ Anda menyukai prestise.
๐ Anda menyukai
✏️ gairah,
✏️ harta benda, dan
✏️ posisi.
๐️ Tuhan mengasihi == semua manusia.
✍️ Dan Dia ingin Anda mengasihi ==> mereka juga.
๐ Salah satu cara untuk menunjukkan kasih Anda kepada orang lain ialah ==> dengan memperhatikan minat mereka.
๐ Dengan kata lain,
✍️ apa yang penting bagi Anda ==> menjadi penting bagi saya (dalam konteks kebenaran alkitabiah).
๐ซต Begitulah cara menunjukkan kasih kepada ==> Tuhan.
๐ Jika Anda ingin menjadi sahabat Tuhan, maka
✍️ Anda harus
๐ peduli dengan ==> apa yang Dia pedulikan dan
๐ berhenti mempedulikan hal-hal ==> yang tidak Dia pedulikan.
✋๐ฝ Tuhan tidak peduli dengan ==> citra Anda.
๐ค๐ฝ Dia tidak tertarik dengan ==> status Anda.
๐ Dia tertarik pada ==> karakter Anda—
๐ซต bukan bagaimana penampilan Anda,
✍️ tetapi siapa diri Anda.
Renungkan hal ini:
- Apa yang menghambat Anda untuk menjadi sahabat Allah? Penyesuaian apa yang bisa Anda lakukan dalam pikiran atau perilaku Anda untuk menghilangkan hambatan tersebut? Apa yang lebih penting bagi Anda daripada mengenal Tuhan? Mengapa Anda lebih menghargainya?
- Jelaskan hubungan yang Anda miliki dengan sahabat-sahabat Anda. Apa bedanya dengan hubungan yang Anda bangun dengan Tuhan?
- Apa saja hal-hal yang Anda tahu merupakan nilai-nilai dari Allah? Seberapa penting hal-hal tersebut buat Anda?
Bacaan Alkitab Setahun :
Mazmur 84-86; Roma 13
____________
๐ค Apakah Anda siap untuk mengambil langkah praktis menuju ==> persahabatan dengan Tuhan?
✍️ Pilihlah untuk menghargai ==> apa yang Dia hargai.
(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
==========
To Be God's Friend, Value What He Values
By Rick Warren
"Some of these people have missed the most important thing in life—they don't know God." 1 Timothy 6:21 (TLB)
------------------
The key to a friendship with God is deciding whose friendship you want most.
You don't have time for everybody to be your best friend. You've got to decide who you want most to be your best friend.
The Bible says in 1 Timothy 6:21, "Some of these people have missed the most important thing in life—they don't know God" (TLB).
They know all the baseball scores. They know the stock market quotes. They know the top 10 songs. They know who's in and who's out in every soap opera. But they don't know God. They've missed the most important thing in life!
If you're not a friend of God, it means you care about something else more. James 4:4 says, "You should know that loving the world is the same as hating God. Anyone who wants to be a friend of the world becomes God's enemy" (NCV).
When James writes "loving the world," he means loving the value system of the world. God wants you to love people, but that doesn't mean you have to love the world's value system.
It's so easy to get caught up in the distractions of life. And when you love the world's value system, there's not much room to love people. Instead, you love materialism. You love pleasure. You love popularity. You love prestige. You love passion, possessions, and position.
But God loves people. And he wants you to love them too. One way to show your love of others is by taking an interest in their interests. In other words, what is important to you becomes important to me (always within the context of biblical truth).
That's how you show your love of God too. If you're going to be a friend of God, then you've got to care about what he cares about and stop caring about the things he doesn't care about. God doesn't care about your image. He's not interested in your status. He's interested in your character—not how you look but who you are.
Are you ready to take a practical step toward friendship with God? Choose to value what he values.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar