01 Juni 2024
Bacaan Hari ini: Yakobus 1:22
π "Tetapi hendaklah kamu menjadi pelaku firman dan ==> bukan hanya pendengar saja;
✏️ sebab jika tidak demikian
==> kamu menipu diri sendiri."
--------------
π‘ Kemarin kita melihat Markus 12:30 ==> yang berbunyi:
✍️ "Kasihilah ==> Tuhan, Allahmu,
π dengan ==> segenap hatimu dan
π dengan ==> segenap jiwamu dan
π dengan ==> segenap akal budimu dan
π dengan ==> segenap kekuatanmu."
π Satu cara memahami ayat ini yaitu dengan ==> fokus pada mengasihi Tuhan di dalam
π setiap perkataan Anda,
π setiap perasaan Anda,
π setiap pemikiran Anda,
π dan setiap tindakan Anda.
π«΅ Tuhan membentuk Anda
==> terutama sebagai
π seorang pewarta,
π seorang perasa,
π seorang pemikir,
π dan seorang pelaku firman.
π Pewarta ==> mengasihi Tuhan dengan segenap hati mereka.
π«΅ Perasa ==> mengasihi Tuhan dengan segenap jiwa mereka.
π€ Tahukah Anda bahwa Anda juga dapat mengasihi Tuhan ==> dengan akal sehat Anda?
π Pemikir ==> mengasihi Tuhan dengan pikiran mereka.
π Ketika Anda ==> membangun dan memperkuat pikiran Anda,
π«΅ itu merupakan ==> sebuah tindakan ibadah.
✍️ Pemikir ==> mempelajari Alkitab.
π Mazmur 119: 97 mengatakan,
π¬ "Betapa kucintai Taurat-Mu!
==> Aku merenungkannya sepanjang hari."
π Orang yang gemar berpikir
==> jatuh cinta dengan Alkitab ketika mereka menjadi orang percaya.
✏️ Bagi mereka, ==> tak ada buku lain di dunia ini yang seperti Alkitab!
π Buku ini ==> memiliki jawaban atas pertanyaan-pertanyaan kehidupan, misalnya:
❔ Mengapa ==> saya ada di sini?
❔ Kemana ==> saya harus pergi?
❔ Apa ==> tujuan hidup ini?
❔ Apakah ==> hidup saya berarti?
❔ Apa ==> yang terjadi di masa lalu?
❔ Apa ==> yang akan terjadi di masa depan?
❔ Dari mana ==> asal usul saya?
π Kita memerlukan para pemikir sebab ==> dunia ini butuh banyak
✏️ pemikiran dan
✏️ pertimbangan.
✍️ Harus ada orang-orang yang memikirkan ==> masalah-masalah yang kompleks beserta implikasinya atas apa yang kita semua hadapi.
✏️ Kita ==> memerlukan orang-orang
π yang ==> mau memikirkan masalah-masalah yang pelik dan
π yang kemudian ==> mendatangkan solusi bagi kita semua.
π Itulah mengapa ==> kita membutuhkan para
❕ ilmuwan,
❕ penulis,
❕ filsuf,
❕ dan inovator.
✍️ Namun, para pemikir harus berhati-hati ==> dalam mempraktikkan kerendahan hati.
π‘ Alkitab mengatakan,
✍️ "Janganlah ==> engkau menganggap dirimu sendiri bijak,
☝️ takutlah ==> akan TUHAN dan
✌️ jauhilah kejahatan"
π (Amsal 3: 7).
π Mengapa?
✍️ Sebab Tuhan itu adalah Tuhan, dan ==> Anda bukan.
✍️ Kerendahan hati merupakan
==> sebuah pilihan.
π Tidak sekali pun dalam Alkitab dikatakan bahwa ==> Anda harus berdoa agar Tuhan merendahkan hati Anda.
π‘ Alkitab mengatakan untuk
π "merendahkan hati di hadapan Tuhan."
✏️ Artinya, itu adalah ==> sebuah pilihan.
✍️ Kerendahan hati ialah ==> sesuatu yang Anda lakukan karena kemauan Anda sendiri.
✋ Tak ada seorang pun ==> yang bisa melakukannya untuk Anda.
π Orang lain ==> bisa merendahkan Anda,
✋ tetapi mereka ==> tidak bisa membuat Anda rendah hati.
π«΅ Intinya, ==> kerendahan hati adalah berserah penuh kepada Tuhan.
✍️ Merendahkan hati bukan berarti ==> menyangkal kelebihan Anda;
π melainkan ==> bersikap jujur tentang kelemahan Anda.
π Para pemikir juga perlu cermat
==> dalam menjalankan kebenaran firman yang mereka ketahui.
✍️ Setelah Anda memahaminya,
==> lakukanlah!
π Yakobus 1:22 mengatakan,
"Tetapi hendaklah kamu menjadi pelaku firman dan ==> bukan hanya pendengar saja;
✏️ sebab jika tidak demikian
==> kamu menipu diri sendiri."
π️ Firman Tuhan adalah ==> pedoman hidup kita.
✍️ Dia ingin kita menggunakannya untuk ==> belajar melaksanakan ini itu sesuai dengan cara-Nya.
π️ Dialah ==> Pencipta kita,
✍️ dan Dia tahu ==> cara terbaik untuk kita menjalani hidup.
Renungkan hal ini:
- Apakah lebih sulit bagi Anda untuk menyangkal kelebihan dan kekuatan Anda, atau bersikap jujur - terhadap kekurangan Anda? Mengapa demikian?
- Buatlah daftar hal-hal yang Anda yakini. Apakah Anda sudah mempraktikkan itu semua?
- Bagaimana saat ini Anda mengembangkan dan memperkuat pikiran Anda sebagai bentuk ibadah Anda kepada Tuhan?
Bacaan Alkitab Setahun :
2 Tawarikh 13-14; Yohanes 12:1-26
__________
✍️ Kita ==> bisa mengandalkan ini:
π Tuhan ==> selalu ada bersama kita,
π«΅ membantu kita ==> untuk mengikuti perintah-Nya.
(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
==========
If You Know It, Then Do It
By Rick Warren
"Do not merely listen to the word, and so deceive yourselves. Do what it says." James 1:22 (NIV)
-----------------
Yesterday, we looked at Mark 12:30: "You must love the LORD your God with all your heart, all your soul, all your mind, and all your strength" (NLT). One way to look at this verse is to focus on loving God with all your talk, all your feelings, all your thinking, and all your acting. God shaped you to be primarily a talker, a feeler, a thinker, or a doer.
Talkers love God with their hearts. Feelers love God with their souls. Did you know that you can also love God with your intellect? Thinkers love God with their minds. When you're developing and strengthening your mind, it is an act of worship.
Thinkers love Bible study. Psalm 119:97 says, "How I love your law! I think about it all day long" (GNT).
People who are thinkers fall in love with the Bible when they become believers. There is no other book in the world like it! It has the answers to life's questions, including: Why am I here? Where am I going? What is the purpose of life? Does my life matter? What's the past? What's the future? Where did I come from?
We need thinkers because the world needs consideration. Somebody has to be thinking through complex issues and the implications of what the rest of us are doing. We need people who think through tough problems and bring solutions to the table. That's why we need scientists, writers, philosophers, and innovators.
But thinkers have to be careful to practice humility. The Bible says, "Don't be impressed with your own wisdom" (Proverbs 3:7 NLT). Why? Because God is God, and you're not.
Humility is a choice. Not once in the Bible are you ever told to pray for God to humble you. It says to "humble yourself before the Lord." It's a choice. Humility is something you do to yourself. Nobody else can do it to you. They can humiliate you, but they can't make you humble. In essence, humility is total dependence on God. It's not denying your strengths; it's being honest about your weaknesses.
Thinkers also need to be careful to practice what they know. If you know it, then do it! James 1:22 says, "Do not merely listen to the word, and so deceive yourselves. Do what it says" (NIV).
God's Word is our manual for life; he wants us to use it to learn how to do things his way. He's our Creator, and he knows the best way we should live. And we can count on this: God is always right there with us, helping us to follow his instructions.