08 Desember 2022
Bacaan Hari ini: Ibrani 11:11
π "Karena iman ==> ia juga dan Sara beroleh kekuatan untuk menurunkan anak cucu,
π«΅ walaupun usianya sudah lewat,
✍️ karena ia menganggap Dia, yang memberikan janji itu ==> setia."
--------------------
π Ketika Allah mengembangkan ==> karakter Anda,
π terkadang Dia akan menguji Anda dengan masalah yang kelihatannya ==> tidak dapat diselesaikan.
π Saya menyebutnya ==> "Tes Bagaimana."
π«΅ Itulah saat-saat ketika ==> Anda bertanya-tanya,
⁉️ "Bagaimana saya akan menyelesaikan yang ini, ==> Tuhan?"
π Allah memberi Abraham masalah yang tampaknya ==> tak bisa dipecahkan
π Allah telah berjanji kepada Abraham bahwa ==> Dia akan
✏️ memimpinnya ke suatu negeri baru,
✏️ memberikannya tanah di negara itu, dan
✏️ menjadikannya Bapa Segala Bangsa.
π Dia juga berjanji bahwa Abraham akan memiliki begitu banyak
✏️ anak,
✏️ cucu, dan
✏️ cicit,
π sehingga mereka akan memenuhi seluruh Bumi ini.
π Singkatnya, Allah akan memberi Abraham, sebagai warisan,
==> "Sebuah bangsa yang besar."
π Akan tetapi, ada satu masalah:
π Ketika Allah memberikan dia ==> janji itu,
π«΅ pada saat itu Abraham
☝️ telah berusia 75 tahun dan
✌️ tidak memiliki seorang anak pun.
π Kemudian, Abraham masuk ke tanah Kanaan, yang pada akhirnya ==> disebut Israel.
π Selama di sana, dia terus menunggu ==> kapan istrinya akan mengandung.
✏️ Di usianya yang ke 99,
==> istrinya belum juga mengandung.
✍️ Itulah yang kita sebut sebagai
==> masalah yang tak dapat terselesaikan.
π Bahkan Alkitab mengatakan bahwa ketika Allah memberi tahu Abraham dan Sara bahwa
==> mereka akan mempunyai seorang bayi,
✏️ mereka pun ==> tertawa.
⁉️ Bagaimana mungkin mereka akan mempunyai bayi ==> di usia senja?
✍️ Inilah yang disebut ==> Ujian Bagaimana.
π Ibrani 11:11 mengatakan,
π "Karena iman ia juga dan Sara beroleh kekuatan untuk ==> menurunkan anak cucu,
π«΅ walaupun usianya ==> sudah lewat,
✍️ karena ia menganggap Dia, yang memberikan janji itu ==> setia."
π Mereka kemudian menamakan bayi itu, ==> Ishak, yang berarti "tertawa."
π "Itulah sebabnya, maka dari satu orang,
π malahan orang yang telah mati pucuk, ==> terpancar keturunan besar,
✏️ seperti bintang di langit dan
✏️ seperti pasir di tepi laut,
π yang *tidak terhitung banyaknya"
π (Ibrani 11:12).
✍️ Akan muncul banyak kesempatan dalam hidup Anda
π di mana Allah menyuruh Anda untuk melaksanakan sesuatu ==> yang tampaknya mustahil.
π Namun, Dia tidak ingin Anda
✋ memahami segalanya atau
✋ tahu bagaimana cara melakukan segalanya.
π«΅ Dia bahkan tidak mengharapkan Anda untuk ==> selalu tahu langkah selanjutnya yang harus Anda ambil.
✍️ Sebaliknya, Allah ingin ==> Anda percaya
☝️ bahwa Dia mengetahui segalanya, dan
✌️ bahwa Dia akan menyelesaikan masalah dengan
π cara dan
π waktu-Nya.
π Ketika Anda menunjukkan iman yang ==> seperti itu,
π«΅ karakter Anda akan
π semakin bertumbuh dan
π semakin serupa dengan Yesus.
Renungkan hal ini:
- Menurut Anda mengapa Allah tidak selalu memperlihatkan kepada Anda cara kerja Dia dalam hidup Anda?
- Apakah Anda percaya Allah akan melakukan mujizat hari ini? Mengapa atau mengapa tidak?
- Bagaimana Anda dapat menunjukkan kepada Allah bahwa Anda percaya Dia akan menyelesaikan masalah Anda yang tak terpecahkan, meskipun Anda tak mengerti caranya?
Bacaan Alkitab Setahun :
Habakuk 3; I Yohanes 1-3
___________
✍️ Iman adalah mengharapkan mujizat ==> tanpa mengetahui caranya.
(Diterjemahkan dari Daily Devotional by Rick Warren)
============
Impossible? Trust God For the Answer
By Rick Warren
"It was by faith that even Sarah was able to have a child, though she was barren and was too old. She believed that God would keep his promise." Hebrews 11:11 (NLT)
-------------------------
When God is growing your character, he sometimes will test you with what seems like an unsolvable problem. I call it the "How Test." It's when you ask, "How in the world am I going to solve this one?"
God gave Abraham what seemed like an unsolvable problem. God promised Abraham that he was going to move him to a new country, give him the land in that country, and make him the father of a great nation. He also promised that Abraham would have so many children, grandchildren, and great-grandchildren, that they would populate the whole land.
In other words, he was going to give Abraham, as his heritage, a great nation.
But here's the thing: Abraham was 75 years old and childless when God gave him this promise. He moved to the land of Canaan, which would eventually be called Israel. While he was there, he kept waiting for his wife to get pregnant. By age 99, he still didn't have a son.
It was what you might call an unsolvable problem.
In fact, the Bible says that when God told Abraham and Sarah that they were going to have a baby, they laughed. How in the world were they going to have a baby?
This was their How Test. Hebrews 11:11 says, "It was by faith that even Sarah was able to have a child, though she was barren and was too old. She believed that God would keep his promise" (NLT). They named the baby Isaac, which means "laughter."
"And so a whole nation came from this one man who was as good as dead—a nation with so many people that, like the stars in the sky and the sand on the seashore, there is no way to count them" (Hebrews 11:12 NLT).
God had the last laugh!
There are going to be plenty of times in your life when God tells you to do something that seems impossible. But he doesn't want you to understand everything or know how to do everything. He doesn't even expect you to always know the next step to take.
Instead, God wants you to believe that he knows everything, and he will work things out in his own way and time. Faith is expecting a miracle without knowing how. When you show this kind of faith, you grow in character and become more like Jesus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar